Buku Bajak Laut dan Mahapatih adalah buku pertama yang saya beli di 2019. Semenjak lebih menyukai buku berbahasa asing dan berkenalan dengan netgalley, saya jarang sekali beli buku. Tapi begitu tahu dari Instagram penulisnya jika versi ebooknya sudah release, saya langsung gercep menuju Playstore. Seperti yang pernah saya tulis sebelumnya,...